Apa itu Era Revolusi Industri 4.0? dan Apa saja dampaknya?
30 Mei 2020Apa itu Era Revolusi Industri 4.0?
Adalah perubahan dimana untuk memproduksi suatu barang, memanfaatkan mesin sebagai tenaga penggerak dan pemroses.
- Kira-kira apa saja unsur-unsur utama yang menjadi pilar Revolusi Industri 4.0?
- Apa saja dampak yang akan terjadi?
- 9 Macam teknologi yang akan menjadi pilar utama dalam perkembangan Revolusi Industri 4.0
- Internet of Things (IoT)
Internet of Things (IoT) adalah sebuah konsep dimana suatu objek yang memiliki kemampuan untuk mentransfer data melalui jaringan tanpa memerlukan interaksi manusia.
- Big Data
Adalah istilah yang menggambarkan volume data yang besar, baik data yang terstruktur maupun data yang tidak terstruktur.
- Argumented Reality
Argumented Reality adalah teknologi yang menggabungkan benda maya dua dimensi ataupun tiga dimensi, ke dalam sebuah lingkungan nyata tiga dimensi lalu memproyeksikan benda-benda maya tersebut dalam waktu nyata.
- Cyber Security